Berita Anda, Halo Pengunjung blog dimanapun anda berada semoga kalian tetap dalam keadaan sehat, saat ini anda sedang membaca Artikel dengan judul Keterangan Bagian Properties Pada Image Thunkable, semoga bermanfaat dan selamat membaca
Tampilan Kerja Project pada Thunkable |
Kali penulis akan menjelaskan beberapa bagian-bagian properties yang ada di Image atau ImageView. Mungkin ada beberapa bagian properties mulai dari sering sampai jarang bahkan tidak pernah di-setting Image atau ImageView tersebut, hal ini disebabkan kurang tahu fungsi-fungsi pada masing-masing pengunaan bagian properties tersebut.
Ini keterangan dan fungsi masing-masing bagian properties yang terdapat di Image atau ImageView sebagai berikut:
2. Width : Bagian properties yang berfungsi untuk mengatur ukuran panjang (weight) pada Image.
3. Picture : Bagian properties yang berfungsi untuk menyisipkan atau memasukkan gambar, image, atau picture ke dalam Image atau ImageView.
4. Rotation Angle : Bagian properties yang berfungsi untuk mengatur posisi gambar, image, atau picture di dalam Image dengan pengukuran derajat.
5. Scale Picture to Fit : Bagian properties yang berfungsi untuk mengubah ukuran asli gambar , image, atau picture menjadi ukuran yang bisa diatur sesuai dengan keinginan.
6. Bagian properties yang berfungsi untuk mengatur dalam penampakan Image di dalam screen.
Sekian... Terima kasih...
Labels:
App Inventor,
Referensi
Thanks for reading Keterangan Bagian Properties Pada Image Thunkable. Please share...!
0 Komentar untuk "Keterangan Bagian Properties Pada Image Thunkable"